Siswa SMPN 8 Bandung Meraih Medali Emas dalam Olimpiade IPS Tingkat Nasional
01/04/2022
Siswa SMPN 8 Bandung Meraih Medali Emas dalam Olimpiade IPS Tingkat Nasional
Alhamdulillaah prestasi kembali diraih oleh siswa SMP Negeri 8 Bandung yaitu BAGUS ABYAN (KELAS 9F) sebagai peraih medali emas dalam olimpiade IPS jenjang SMP/MTs dalam BIMAGE Competition 2022 from OASE EDUKASI tingkat nasional.